Rosaline Irene Rumaseuw, meminta pemerintah membuat rumah sakit khusus pejabat. Menurut Rosaline, banyak pejabat negara yang sulit mendapatkan rumah sakit di tengah pandemi Covid-19. Pernyataan Wasekjen Partai Amanat Nasional (PAN) ini membuat sentimen negatif sebesar 52%. Akibat statement ini, untuk Rosaline Irene Rumaseuw mendapat emosi dominan Anger 28,79%. Sementara bagi DPR RI emosi terbesar sadness 83,12% dan PAN juga mendapatkan emosi terbesar sadness sebesar 79,71%

Akun Twitter Detikcom Lebih Ramai Mencuit Anies Dibanding Ganjar
Hasil penelusuran Evello pada periode 1-7 Oktober 2021 menemukan jika akun twitter @Detikcom lebih ramai mencuitkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dibandingkan Gubernur Jawa Tengah


